Friday, 7 October 2011

[RAHASIA HIDUP MAKMUR] KEKAYAAN BUKANLAH SUATU KEBETULAN MELAINKAN HASIL UPAYA



KEKAYAAN BUKANLAH SUATU KEBETULAN MELAINKAN HASIL UPAYA

Benar, Anda mungkin sekali membaca tentang orang yang mewarisi kekayaan besar atau menang taruhan dalam pacuan kuda. Akan tetapi, kekayaan sejati (yang bertahan lama) datang sebagai hasil dari proses yang diupayakan.

Kekayaan bukanlah suatu kebetulan, melainkan hasil upaya.

ANDA MENJADI ORANG KAYA DALAM PIKIRAN ANDA.

dan

ANDA MEWUJUDKANNYA SECARA NYATA DALAM KEHIDUPAN DENGAN MENARIK KEMAMKURAN

No comments:

Post a Comment